Breastpump Manual Avent Natural Comfort

pompa asi avent natural comfort manual breastpump

Avent, ya brand asal USA ini siapa yang tidak kenal, selalu menyajikan alat alat untuk keperluan bunda dan si kecil, di mulai dari Pompa Asi Avent Manual, Pompa Asi Avent Electric, botol susu, botol asi dan masih banyak yang lainnya.
Kali ini BungaAsi.com menghadirkan produk dari Avent, yup dia adalah Breastpump Manual Avent Natural Comfort

Breastpump Manual Avent Natural Comfort
Mungkin pada umumnya bagi yang pernah sebelumnya menggunakan Breastpump Manual Avent Tipe Classic / ISIS, pasti akan merasakan perbedaan yang sangat signifikan pada saat menggunakan Avent Natural Comfort Manual Breastpump ini, kenapa?
Karena saat memompa ASI adalah momen yang penting dan harus nyaman serta rileks agar ASI akan lebih mudah untuk keluar dan lebih banyak. Oleh sebab itu AVENT Philips menghadirkan Avent Natural Comfort Manual Breastpump dengan desain yang berbeda dari avent sebelumnya

breastpump avent comfort

Desain inovatif pompa asi manual avent natural comfort ini menawarkan posisi yg lebih nyaman, ya sesuai dengan namanya COMFORT. Desain ini memungkinkan untuk aliran susu lebih mudah turun ke dalam botol walaunpun digunakan DALAM POSISI TEGAK sehingga akan membuat pengguna merasa lebih santai.
Berbeda dari breastpump manual lainnya yang mengharuskan pengguna untuk membungkuk ketika di gunakan.
AVENT NATURAL MANUAL BREASTPUMP
Breastpump Manual Avent Natural Comfort selain keunggulan dari corong yang dapat digunakan dengan posisi tegak, tapi juga pompa asi manual yang memiliki bantalan silicone dengan permukaan yg sangat lembut dan dapat memijat, sehingga akan terasa nyaman ketika digunakan dan dapat menstimulasi untuk keluarnya ASI, , ,hem memang avent selalu mengutamakan kwalitas produk yang ia hasilkan.

Desain tuas yang ergonomis semakin menambah kwalitas dari breastpump manual ini.
Dan yang juga tidak kalah penting, bagi ibu yang sudah memiliki botol susu avent tipe Classis, Avent container dan botol asi avent, bisa tenang. Karena leher Breastpump Manual Comfort ini di desain agar tetap kompatible dengan botol botol avebt tersebut.

Oia paketan dari Avent Natural ini juga sudah di lengkapi dengan botol susu avent natural, yang memiliki keunggulan pada desain nipple yang anti colic dan bentuk menyerupai payudara ibu sehingga memudahkan si kecil untuk menyusu pada botol ini.

Keunggulan Breastpump Manual Avent Natural Comfort

  • Dapat digunakan dalam posisi tegak
  • Memiliki bantalan silicone yang lebut dan dapat memijat
  • Desain tuas / handle ergonomis
  • Dilengkapi dengan botol Avent Natural (include Nipple Natural)
    Material BPA Free

Harga SPECIAL: 640.000

Paketan Pembelian breastpump: Avent-Natural-Comfort-Manual-BP-Part x

  1. Tuas
  2. Diafragma
  3. Badan Corong
  4. Silicone Petal
  5. Tutup Corong
  6. Valve Natural
  7. Botol Natural
  8. Tutup Nipple
  9. Lid Botol Natural
  10. Nipple Natural
  11. Sealing Disc

 

Breastpump Manual Avent Natural Comfort